Standar Kompetensi
3. Memahami wujud zat dan perubahannya
Kompetensi Dasar
3.1 Menyelidiki sifat-sifat zat berdasarkan wujudnya dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari
Indikator Pembelajaran
- Menyelidiki perubahan wujud suatu zat
- Menafsirkan gaya tarik antar partikel pada berbagai wujud zat melalui penalaran
- Membedakan kohesi dan adhesi berdasarkan pengamatan
- Mengkaitkan peristiwa kapilaritas dalam peristiwa kehidupan sehari-hari
Peta Konsep
Dibawah ini merupakan kedudukan materi zat yang digambarkan dalam peta konsep :